Profesor Muhajir Effendy, Penasihat Khusus Presiden Beri Tausiyah di Acara Tabligh Akbar Milad MBS ke-17

Senin (20/1/2025) menjadi hari yang istimewa bagi PPM MBS Yogyakarta. Pasalnya PPM MBS Yogyakarta sedang mensyukuri 17 tahun kelahirannya. PPM MBS Yogyakarta telah melahirkan ribuan alumni dari seluruh Indonesia. PPM…

Continue ReadingProfesor Muhajir Effendy, Penasihat Khusus Presiden Beri Tausiyah di Acara Tabligh Akbar Milad MBS ke-17

Milad ke-17, MBS Resmikan Rumah Makan Mbah Moeh, Jadi Unit Usaha ke-16

Sebagai upaya menguatkan ekonomi pesantren, Pondok Pesantren Muhammadiyah Boarding School Yogyakarta yang berlokasi di dusun Marangan, Bokoharjo, Prambanan, Sleman, Yogyakarta kini resmi membuka restoran, Senin (20/1), ini adalah unit usaha…

Continue ReadingMilad ke-17, MBS Resmikan Rumah Makan Mbah Moeh, Jadi Unit Usaha ke-16

Santri PPM MBS Yogyakarta berjaya di Ajang Olympiade Internasional

Santri MBS Yogyakarta kembali memperoleh prestasi di ajang kompetisi Internasional. Kabar prestasi santri kali ini datang dari ajang Indonesia International Applied Science Project Olympiad (I2ASPO) tahun 2024. Lomba ini digelar…

Continue ReadingSantri PPM MBS Yogyakarta berjaya di Ajang Olympiade Internasional

Hebat! MBS Raih Ratusan Medali di Semester Gasal

PPM MBS Yogyakarta dikenal sebagai pondok modern yang dimiliki Muhammadiyah. Selain mendidik karakter dan juga penguatan ruhiyah Islamiyah, PPM MBS Yogyakarta juga tidak berhenti mendidik santrinya untuk mengembangkan minat dan…

Continue ReadingHebat! MBS Raih Ratusan Medali di Semester Gasal

Cetak Kader HW yang Kompeten, MBS Gelar Jaya Melati 1 Angkatan ke-IX

PPM MBS Yogyakarta dikenal sebagai pondok kader. Sebagian besar lulusannya kini menjadi pimpinan di persyarikatan Muhammadiyah baik di tingkat ranting hingga pimpinan pusat Muhammadiyah. Hal ini tidak terlepas dari pendidikan…

Continue ReadingCetak Kader HW yang Kompeten, MBS Gelar Jaya Melati 1 Angkatan ke-IX