UNIT KOPERASI HASBUNA PPM MBS YOGYAKARTA BERSAMA PR IPM MBS PUTRA HADIRI ACARA “NATIONAL COOPERATIVE SUMMIT 2023”
Tepat pada Kamis hingga Sabtu (20-22/7/2023), Kementerian Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan menggelar National Cooperative Summit 2023 yang digelar di SMA Muhammadiyah 1 Yogyakarta. Kegiatan National Cooperative Summit 2023…