Panen Perdana Lele, Memuaskan
Jum'at 13 Oktober 2017 adalah hari spesial untuk Pondok Pesantren Modern Muhammadiyah Boarding School (PPM MBS) Yogyakarta. Sebanyak 2500 ekor lele dipanen bersama oleh jajaran kementrian, pemerintah provinsi, dan kabupaten…